Saturday 24 May 2014

CARA MEMPERCEPAT START UP WINDOWS 7 dan 8

CARA MEMPERCEPAT START UP WINDOWS 7 dan 8
Assalamualaikum teman – teman, bagaimana kabar kalian, pasti baik kan ? Kalo Laptop atau Komputer kalian bagaimana ? Semoga baik-baik aja yah..
Nah kalo misalkan Laptop atau Komputer kalian sakit, atau kurang baik lah istilahnya. Rata-rata penyakit yang sering jadi keluhan itu adalah prosesnya yang LEMOT apalagi pada saat start up (menyalakan) nah disini kami akan memberikan kalian salah satu informasi bagaimana caranya mempercepat proses start up pada Windows 7, yuk kita lihat sama sama.


Cara nya sih gak susah kalian cukup ikutin aja langkah2 dibawah ini:
Masuk menu Run dengan cara, Klik Start kemudian ketik Run pada search indeks, lau buka menu Run. Pada menu Run ketikan MSCONFIG (huruf kecil) kemudian tekan Enter.
 Maka akan muncul kotak dialog seperti ini.





Pada Kotak Dialog Sistem Configuration pilih Tab Start Up






Kemudian hapus tanda Cek List pada program yang akan kalian Disable. Jika sudah maka klik OK. Setelah itu sistem akan meminta anda untuk menghidupkan ulang Laptop/Komputer anda (Restart) Klik OK, Selesai.
Atas perhatian teman-teman semua kami ucapkan Terima kasih, semoga berhasil dan bermafaat bagi kehidupan teman-teman semua, mohon maaf apabila masih ada kekurangan karena kami juga masih dalam proses pembelajaran.
Wassalamualaikum. (Muhammad Anggit)

No comments:

Post a Comment